AGENDA KEGIATAN KOTA TOEA MAGELANG:
Magelang dikenal sebagai wilayah yang banyak memiliki situs dan candi
peninggalan Hindu dan Budha. Sehingga Magelang disebut juga dengan "KOTA
SERIBU CANDI".
Jika anda pecinta sejarah/histori dan warisan budaya/heritage, ayo ikuti:
DJELADJAH SITOES DAN TJANDI DI SETJANG
- Hari/tanggal: Minggu, 25 November 2012
- Waktu: 07.00 - Selesai
- Tempat Berkumpul: Monumen A Yani Taman Badaan, Magelang.
- Akomodasi: Rp 5.000,- (mendapat minuman dan roti)
Rute:
Candi Retno, Situs Bengkung, Situs Tidaran, Situs Gumbulan, Tuk Mas, dll.
Cara pendaftaran/info ketik:
DST (spasi) Nama Anda
kirim ke: 0878 32 6262 69 (Agung Dragon)
NB:
Peserta wajib memakai sepeda motor.
NIKMATI KEASYIKAN DUNIA PENJELAJAHAN BERSAMA "KOTA TOEA MAGELANG"
Candi Retno |
Situs Bengkung |
Situs Gumbulan |
Situs Tidaran |
http://www.youtube.com/watch?v=K2RthkWFvJY
http://www.youtube.com/watch?v=Q-3VQ-d_Lz0
Tidak ada komentar:
Posting Komentar